Berita Terbaru

Semangat Gotong Royong, Babinsa Desa Sumber Asri Koramil 404-08/RL Bantu Warga Mengecat papan Reklame Sekolah






 Pewarta: Iwan Brata Darma 

 MUARA ENIM LENSA DESA Babinsa Desa Sunber Asri Koramil 404-08/RL Serda Nopri melaksanakan gotong royong bersama warga membantu pengerjaan pengecatan Reklame sekolah yang berada di Desa Sumber Asri Kecamatan Lubai Ulu Kabupaten Muara Enim Sabtu 6/4/2024 “Membantu kesulitan masyarakat sudah menjadi tanggung jawab seorang aparat teritorial, apalagi menjadi seorang Babinsa yang selalu berada diwilayah binaannya, sudah barang tentu jika diwilayahnya ada kegiatan sekecil apapun babinsa harus terjun secara langsung untuk membantu,” kata Serda Nopri “Ini sebagai wujud kepedulian Babinsa terhadap lingkungan serta perannya di wilayah binaan, untuk membantu pengcetan Reklame sekolah bersama warga binaan,” imbuhnya.

Previous
« Prev Post
Show comments
Hide comments