MUARA ENIM LENSA DESA– Tingginya curah hujan yang terjadi akhir-akhir ini menyebabkan sejumlah kawasan tergenang banjir tak terkecuali di Kecamatan Lubai Desa suka Merindu Dusun 1 dusun 3 dan Dusun 5 Untuk meringankan beban korban banjir, Danramil 404-08/RL Bersama Forum komunikasi Kecamatan Lubai Monitoring Sekaligus menyerahkan bantuan paket bahan makanan kepada warga yang terdampak banjir.
“Menindaklanjuti Bencana tersebut hari ini kami dari Tripika kecamatan Lubai menyambangi korban terdampak banjir sekaligus menyerahkan paket bantuan bahan makanan,” ungkap Danramil Kamis 22/2/2024
Kawasan yang menjadi sasaran kunjungan sekaligus penyerahan bantuan paket makanan ini, yakni Desa suka merindu Dusun 1 Dusun 3 dan Dusun 5 Sejak beberapa hari ini, kata kades akibat hujan yang terjadi menyebabkan beberapa rumah warga tergenang banjir, sehingga mengganggu aktivitas warga yang ingin mencari bekerja atau berkebun.
Di jelaskan ketinggianair rata-rata 50 - 100 cm adapun desa yg terdampak banjir saat ini adalah
Dusun 1,Dusun 3,dan Dusun 5
Desa Sukamerindu Kec.Lubai Kab.Muara Enim.
Banjir ini merupakan diakibatkan oleh tingginya curah hujan dan meluapnya sungai Siamang sehingga terendamnya beberapa rumah warga dan kolam ikan warga , Dari hasil pantauan banjir di beberapa Dusun tsb dilaporkan sbb:
Kerugian
a. Personel : Nihil
b. Materill : 41 Rumah masih tergenang Air.(kedalaman 40- 90Cm).
Meluapnya sungai Siamang sehingga terhambat nya aktivitas masyarakat
a.Melaksanakan peninjauan bersama intansi terkait di Desa ,serta mengevakuasi barang2 warga yang terdampak banjir
Menghimbau Warga utk tinggal sementara di rumah Tetangga nya yg Tidak terendam air.
Menghimbau warga agar memadamkan aliran listrik dan akan bahaya Ular dan binatang lainnya
Dari hasil Pantauan dilokasi utk Aktifitas warga sampai dengan saat ini masih tetap bersiaga guna mengantisipasi adanya kenaikan debit air yg datangnya dari turun hujan serta luapan air sungai Siamang
Previous
« Prev Post
« Prev Post
Next
Next Post »
Next Post »