Berita Terbaru

Kapolsek Rambang Lubai Hadiri Kegiatan Penanaman Pohon di Desa suka merindu dalam Rangka Karya Bhakti Koramil 404-08/RL Dalam Rangka HUT Kodam II/Sriwijaya Ke-78








 Pewarta: Iwan Brata Darma

      MUARA ENIM LENSA DESA- bertempat Di Desa Suka merindu Kecamatan . Lubai Kabupaten Muara Enim Kapolsek Rambang Lubai Iptu Supriadi Garna, SH. MH menghadiri langsung kegiatan penanaman bibit pohon untuk penghijauan dan pemanfaatan Lingkungan dalam rangka HUT Kodam II/SRIWIJAYA KE-78. Kegiatan ini dihadiri oleh Kapolsek Rambang Lubai, Beserta Anggotanya Danramil Camat Lubai dan seluruh pemerintah Desa Sukamerindu Anggota terkait serta masyarakat bersinergi bahu membahu dalam kegiatan penanaman pohon Adapun Bibit pohon yang di tanam terdiri dari 20 batang Bibit Mangga 20 Batang Bibit Durian, 30 Batang, Kelengkeng, 30 Batang Bibit Mahoni, Kapolsek Rambang Lubai Iptu Supriadi Garna, SH. MH menyampaikan ”semoga kegiata sinergi seperti ini akan terus berlanjut kedepannya, karna dengan kegiatan ini lah kita dapat melihat anggota dan masyrakat saling bahu membahu, terimaksih kepada anggota dan masyarakat yang telah berpartisipasi”.

Previous
« Prev Post
Show comments
Hide comments